Home » » Resep Makanan Kendo Udang

Resep Makanan Kendo Udang

Resep Makanan Kendo Udang -   Bagi Anda yang hari ini sedang mencari daftar resep Makanan saya mempunyai resep yang mungkin bisa anda coba untuk menambah data base menu Makanan yang baru. Menu kali ini adalah Kendo Udang .



Resep Makanan Kendo Udang




Kendo Udang adalah menu resep masakan khas kota Purwokerto yang sangat nikmat nikmat untuk anda pencinta udang karena kendo udang ini disajikan dibungkus dengan daun pisang dan dengan berbagai macam bumbu yang dapat membuat kita ketagihan untuk menikmatinya . Baca Juga Resep Makanan Oseng Lombok Ijo. 

Bahan-Bahan Kendo Udang :

  • 250 gram Udang kupas
  • ½    butir Kelapa parut, lalu haluskan
  • 1     lembar Daun salam
  •        Daun pisang untuk membungkus
  • 4     butir Bawang merah (Bumbu halus)
  • 3     siung Bawang putih (Bumbu halus)
  • 2     buah Cabe merah (Bumbu halus)
  • ½    sdt Ketumbar (Bumbu halus)
  • 2     cm Lengkuas (Bumbu halus)
  • 2     cm Kunyit (Bumbu halus)
  •        Garam dan gula secukupnya (Bumbu halus)

Cara Membuat Kendo Udang :        

  1. Aduk Bumbu halus, udang dan kelapa
  2. Ambil selembar daun pisang lalu masukan semua bahan. Selipkan daun salam lalu bungkus.
  3. Kukus sampai matang

Kendo Udang siap disajikan dan bisa segera anda praktekan karena bahan bahan terjangkau dipasaran dan cara membuat mudah dan praktis.Selamat Mencoba.




Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. resep masakan - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger